» » » Laksanakan DDS Ini Yang Disampaikan Briptu Jodi

Laksanakan DDS Ini Yang Disampaikan Briptu Jodi

Penulis By on Senin, 17 September 2018 | No comments


Polda Klabar – Polres Sanggau – Bhabinkamtibmas Desa Nekan Kecamatan Entikong melaksanakan kegiatan sambang warga masyarakat agar selalu menjaga kamtibmas guna terwujudnya lingkungan yang aman dan tertib, Senin (17/9).


Kegiatan sambang ke rumah warga atau Door To Door System atau sering di Sebut DDS ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh anggota Bhabinkamtibmas  guna mendekatkan diri dengan warga binaan. Kegiatan ini juga dilakukan agar warga bisa lebih leluasa dalam menyampaikan masalah-masalah kamtibmas yang ada di desanya tersebut.


Guna meningkatkan keaman dan ketertiban desa bhabinkamtibmas rutin melakukan sambang desa, agar keluhan-keluhan yang ada di masyarakat dapat di sampaikan langsung dengan bhabinkamtibmas. Sembari melakukan kegiatan DDS Briptu Jodi  tidak lupa menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga binaan guna menjaga agar desa binaan selalu aman dan tidak ada terjadinya tindak kejahatan.


Penulis  : Firmansyah Budin

Publish  : Humas Polres Sanggau
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya