Polda Kalbar – Polsek
Entikong – Anggota Sabhara Polsek Entikong melaksankan patroli rutin di wilayah
hukum Polsek Entikong guna mencegah terjdinya tindak kejahatan dan juga
memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, Selasa (23/10).
Pelaksanaan patroli yang dilakukan oleh anggota
sabhara sudah menjadi kewajiban sehari-hari guna mencegah terjadinya tindak kejahatan,
dan juga memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Kegiatan seperti
inilah yang dilakukan oleh anggota unit Sabhara Polsek Entikong.
Dalam pelaksanaan patroli anggota Polsek Entikong juga
tidak lupa menyampaikan pesan kamtibmas kepada masyarakat guna menghindari
terjadinya tindak kejahatan yang ada di daerah tersebut. Anggota unit sabhara
Polsek Entikong juga mengatakan agar selalu mengutamakan keselamatan dalam
melakukan aktivitas sehari-hari.
Penulis :
Firmansyah Budin
Publish : Humas
Polres Sanggau